Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Untuk Pemilu Tahun 2024
#TemanPemilih
Anggota KPU Kabupaten Pesisir Barat Ketua Divisi Perencanaan, data dan Informasi Marten Efendi, S.Kom, Kasubbag Perencanaan, data dan Informasi Agus Syafiri,SE dan Operator Sidalih Fani Pratama Kusumayudha menghadiri Undangan Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Untuk Pemilu Tahun 2024 yang di selenggarakan oleh KPU Provinsi Lampung bertempat di aula KPU Provinsi Setempat. Pada Jum'at (10/06).
Kegiatan dibuka langsung oleh Ketua KPU Provinsi Lampung Erwan Bustami. Rakor merupakan hasil rapat koordinasi dengan KPU RI mengenai pemutakhiran data pemilih berkelanjutan untuk Pemilu Tahun 2024 dengan peserta Rakor KPU Kabupaten/ Kota Se- Provinsi Lampung.
#KPUMelayani
#KPUPesisirBarat
#PemilihanSerentak2024